Kapan Luas Kubus Lebih Besar dari Volumenya


Kadang kita ingin mengetahui bahwa kapan luas sebuah kubus bisa melebih volumenya sendiri. Nah, untuk membuktikan hal tersebut, mari kita simak penjelasan dibawah ini.
Luas kubus adalah 6 x S2
Sedangkan volumenya adalah  S3.
Untuk membuat luas kubus lebih besar dari volumenya, maka
Luas  > volume
ð  6 x S2 >  S3    (kita bagi S nya sehingga hanya menyisakan satu S di sebelah kanan)
ð  6 x S2/S2 > S3/S2
ð  6 > S
Dari pertidaksamaan tersebut, bisa kita lihat jika
a.       Sisi kubus kurang dari 6, maka luasnya akan lebih besar dari volumenya
b.      Sisi kubus sama dengan 6, maka luas dan volumenya akan sama
c.       Sisi kubus lebih dari 6, maka luasnya akan lebih kecil dari volumenya.

Post a Comment for "Kapan Luas Kubus Lebih Besar dari Volumenya"